Jumat, 10 Agustus 2012

Membuat Artikel di Halaman 1 Google

Membuat Artikel di Halaman 1 Google
Kali ini saya akan coba membahas tips cara menjadikan artikel blog berada di halaman 1 google. Sebenarnya tips ini sederhana, mungkin jika anda sudah  belajar seo dan tau  tips seo untuk pemula, anda sudah pasti bisa melakukan hal ini. Lalu apa sih sebenarnya cara menjadikan artikel bisa berada di halaman 1 google ???

1.  Buatlah title yang kesemuanya itu berhubungan dan memiliki tingkat relevansi tinggi. Contohnya : Tips Seo | Seo Pemula

2.  Berilah meta description yang kata pertamanya adalah titile dari website anda atau kata kunci yang sedang anda bidik. Contoh : toko baju online dan toko baju murah yang menyediakan baju untuk cowok dan cewek dengan harga murah dan terjangkau.

3.  Berilah anchor text pada kata-kata yang mengandung keyword yang anda bidik. Jangan asal member achor text, karena pangaruhnya akan jelek utuk website anda.

4.  Semua isi website berkaitan dengan title yang ada di homepage kita, mulai dari post title, category dan lain sebagainya.

5.  Buat navigasi situs yang baik

6.  Jangan sering merubah tampilan dan desain dari website kita

7.  Carilah backlink sebanyak mungkin. Cara backlink salahsatunya dengan meninggalkan komentar di website yang memiliki PageRank (PR).

8.  Manfaatkan forum-forum besar untuk manaruh artikel anda.

9.  Perbanyak teman yang juga merupakan pemilik website, blog dan sejenisnya.

10.  Submit artikel ke beberapa artikel direktori yang nantinya dalam artikel tadi ada anchor text keyword yang anda bidik, dari situ anda bisa mendongkrak posisi artikel anda.

Anda sedang membaca artikel tentang Membuat Artikel di Halaman 1 Google dan anda bisa menemukan artikel Membuat Artikel di Halaman 1 Google ini dengan url http://rezkyutama.blogspot.com/2012/08/membuat-artikel-di-halaman-1-google.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Membuat Artikel di Halaman 1 Google ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link Membuat Artikel di Halaman 1 Google sumbernya.


Artikel Terkait:

8 comments:

  1. wah gan kadang postingan saya setelah beberapa hari upload langsung di halaman pertama,,tapi setelah beberapa minggu kug banyak yang tercecer di page belakang ya??
    mohon pencerahanya..

    BalasHapus
  2. Sangat bermanfaat gan,,, thanks atas info nya, ane mau coba dulu

    BalasHapus
  3. Ia sob, thank juga sudah mampir di blog saya.

    BalasHapus
  4. Informasi yang Bermanfaat sob, mau praktekan dulu. Makasih sudah berbagi ya

    BalasHapus
  5. Makasih ya atas info nya.. tips nya sangat bermanfaat bagis saya yang masih pemula ;)

    BalasHapus
  6. Yup... Sama sama sob. Thanks juga sudah berkunjung ke artikel cara membuat artikel di halaman 1 google

    BalasHapus

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2011 rezkyutama | Contact Us | Privacy Policy