Selasa, 11 Desember 2012

Tata Cara Pengisian PDSS Pangkalan Data Sekolah dan Siswa

 

Pengisian PDSS

  • Kepala Sekolah mengisi data sekolah dan siswa di PDSS melalui laman http://pdss.snmptn.ac.id.
  • Kepala Sekolah mendapatkan password setiap siswa yang akan digunakan untuk melakukan verifikasi.
  • Siswa melakukan verikasi data rekam jejak prestasi akademik yang diisikan oleh Kepala Sekolah dengan menggunakan NISN dan password yang diberikan oleh Kepala Sekolah.
  • Bagi siswa yang tidak melaksanakan verifikasi maka data rekam jejak prestasi akademik yang diisikan oleh Kepala Sekolah dianggap benar dan tidak dapat diubah setelah waktu verifikasi berakhir.

Anda sedang membaca artikel tentang Tata Cara Pengisian PDSS Pangkalan Data Sekolah dan Siswa dan anda bisa menemukan artikel Tata Cara Pengisian PDSS Pangkalan Data Sekolah dan Siswa ini dengan url http://rezkyutama.blogspot.com/2012/12/tata-cara-pengisian-pdss-pangkalan-data.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Tata Cara Pengisian PDSS Pangkalan Data Sekolah dan Siswa ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link Tata Cara Pengisian PDSS Pangkalan Data Sekolah dan Siswa sumbernya.


Artikel Terkait:

4 comments:

  1. asslmualaikum.pak, bgmn klu kmi terlambat memasukkn data siswa?apa masih ada cara lain pengisian PDSS

    BalasHapus
  2. Berdasarkan dari situs snmptn, pendaftaran terakhir ditutup tanggal 8 februari 2013.

    BalasHapus
  3. Kapan yach mulai pengisiannya??

    BalasHapus

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2011 rezkyutama | Contact Us | Privacy Policy